Aksi Kamisan Makassar Tuntut Pemenuhan Hak Korban Kasus Paniai

62

Penulis: Alicya Qadriyah ramadhani yaras

Makassar, Cakrawalaide.com – Unjuk rasa yang dilakukan oleh Aliansi Mahasiswa Makassar (Makar) bukan hanya merespon isu kenaikan BBM bersubsidi, aksi ini juga dihadiri oleh Pegiat HAM (Hak Asasi Manusia) yang tergabung dalam Aksi Kamisan, di depan gedung DPRD Sul-Sel, pada Kamis (15/9/2022.

Kehadiran Aksi Kamisan dalam unjuk rasa ini untuk mengkampanyekan mengenai sidang pelanggaran HAM berat paniai.

Dalam press rilis yang tersebar, Aksi Kamisan Makassar menyoroti tentang sidang kasus Pelanggaran HAM berat yang hanya menyeret satu orang tersangka.

Zahra Kordinator Aksi kamisan Makassar mengatakan bahwa kampanye sidang pelanggaran HAM Paniai ini dilakukan agar orang – orang dapat turut membantu dalam mengkawal kasus ini.

“Berhubung sidang pelanggaran HAM ini akan dilakukan di Makassar, maka kita mengkampanyekan itu sidangnya, agar teman-teman bisa kawal karena sidang nya nanti tanggal 21 September 2022. Jadi semoga teman teman bisa bantu kawal lewat sosial media atau apa saja,” katanya pada awak CakrawalaIde.

Ia juga menjelaskan bahwa kampanye pengadilan HAM Paniai dilakukan agar masyarakat mengetahui mengenai pengadilan HAM dan negara harus bertanggung jawab terhadap pelanggaran HAM yang terjadi.

“Kita tau sendiri kan kalau pengadilan HAM itu sangat jarang, jarang terjadi dan semoga dengan adanya pengadilan HAM ini, teman teman bisa belajar bahwa negara memang harus menuntaskan semua pelanggaran HAM berat. ini penting untuk teman – teman tau bahwa pengadilan HAM itu ada dan kita tidak ingin pengadilan HAM ini hanya sebagai formalitas begitu, kita mau bahwa semua pelaku baik itu yang pelaku di lapangan, ataupun yang komando yang tidak turun untuk eksekusi , semua harus dihukum. kalau kita lihat dipelanggaran HAM paniai ini diputuskan hanya 1 orang tersangka, rasanya mustahil cuman 1 orang yang akan di sidang nanti,” pungkasnya.

Sementara itu menurut putusan penyidik tersangka IS dianggap telah melanggar: pertama; Pasal 42 Ayat (1) huruf a dan b Jis Pasal 7 huruf b, Pasal 9 huruf a, Pasal 37 Undang-Undang Nomor 26 Tahun 2000 tentang Pengadilan Hak Asasi Manusia.

Kedua; Pasal 42 Ayat (1) huruf a dan b Jis Pasal 7 huruf b, Pasal 9 huruf h, Pasal 40 Undang-Undang Nomor 26 Tahun 2000 tentang Pengadilan Hak Asasi Manusia.

Ijan, perwakilan LBH Makassar menjelaskan mengenai perkembangan terkait kasus ini.

“Jadi perkembangan terkait soal peradilan HAM berat khususnya kasus Paniai yang terjadi pada tahun 2014 itu sudah pada tahap pelantikan hakim, sebelumnya kan telah diterbitkan keputusan presiden (kepres) yang memberikan mandat kepada Pengadilan Negeri Makassar untuk melantik para hakim Ad Hoc yang sebelum nya sudah dipilih, dalam informasi pengadilan sudah tercatat bahwa pada tanggal 21 September akan dilaksanakan sidang perdana terkait soal kasus pelanggaran HAM berat paniai,” jelasnya.

Lebih lanjut Ijan menganggap bahwa momentum sidang paniai ini harus dimanfaatkan sebaik mungkin mengingat penegakan HAM di Indonesia masih sangat sulit.

“kenapa kita harus mengambil perhatian penuh terhadap 1 momentum yang saya pikir cukup penting bagi kita khususnya terkait soal penegakan HAM dan pemenuhan Hak Asasi Manusia, kalau misalkan kita cek memang agak sulit menentukan menegakkan HAM di Indonesia nah pasca Abepura tahun 2000 itu terhitung lebih dari 10 tahun pasca sidang abepura barulah adalagi peradilan HAM artinya sangat banyak kekosongan dalam waktu tersebut. Evaluasi sekaligus refleksi terhadap Indonesia dalam pemenuhan Hak Asasi Manusia dan sekaligus menegakkan keadilan bagi korban, artinya kepentingannya adalah bagaimana kita lihat apakah instrumen yang telah di ratifikasi Indonesia bekerja secara baik entah itu dia dalam kepentingan soal menegakkan Hak Asasi Manusia atau entah kah itu pemenuhan hak-hak korban sekaligus kita menagih tanggung jawab negara terhadap pelanggaran HAM berat,” anggapnya.

Ia juga menambahkan mengenai pelanggaran HAM berat lainnya yang seakan tidak ditanggapi serius oleh negara.

“Contohnya juga Tragedi Wasior itu sedang dalam penyelidikan komnas HAM. Apa kepentingan nya adalah ini sebagai momentum untuk menegaskan kepada negra bahwa kita melalui pengadilan hak asasi manusia itu sebagai ajang untuk memutus rantai impunitas artinya selama ini kita sejak peradilan Timor-Timor, Tanjung Priok, Abipura. Kita memandang para pelaku itu tidak diberikan sanksi yang cukup berat padahal kita melihat ini kejahatan terhadap kemanusiaan artinya dia lebih tinggi tingkat kriminalisasinya. Tingkat pelanggaran tindak pidana lah, artinya dia ini kan dia sirus crime atau sering orang sebut extra ordinary, artinya tidak bisa diberi sanksi selevel dengan tindak pidana biasanya,” tambahnya.

Hingga saat ini Tragedi Wasior belum mendapatkan kejelasan, pada 2003

Komnas HAM menyerahkan penyelidikan pro justitia kepada Jaksa Agung. Tapi, berkas tersebut dikembalikan dan terjadi bolak-balik berkas antara Jaksa Agung dan Komnas HAM sebanyak tiga kali dengan alasan belum melengkapi persyaratan formil dan materiil.

Pada 3 Mei 2017 Dalam Sidang UPR (Universal Periodic Review) PBB di Jenewa , Pemerintah Indonesia mengatakan bahwa Kejaksaan Agung sedang mempersiapkan proses pengadilan untuk memproses kasus Wasior dan Wamena.

Namun hingga saat ini belum ada kemajuan dari kasus ini.

Ijan berharap negara dapat lebih serius dalam menyikapi kasus pelanggaran HAM.

“Kejahatan kemanusiaan ini adalah kejahatan yang lebih besar eskalasi dampaknya artinya negara kita menuntut negara agar lebih serius berangkat dari 3 kasus peradilan ham yang lalu yang pernah berlangsung di Indonesia yaitu tadi terakhir misalkan Abipura, pelakunya divonis bebas padahal jelas jelas itu adalah telah dinyatakan sebagai pelanggaran HAM berat,” harapnya.

Adalpun tuntutan yang dilayangkan Aksi Kamisan Makassar #81 yakni:

Menolak Sidang Pelanggaran HAM Paniai Berdarah Digelar di Makassar, Menolak Satu Tersangka dan Penuhi Hak Korban dan menuntut:

1. Realisasi Janji Jokowi dalam penuntasan Pelanggaran HAM Berat Panial dan penuntasan Kasus Pelanggaran HAM lainnya di Papua, dengan segera Pengadilan HAM di Papua; membentuk.

2. Kejaksaan Agung membuka Penyidikan baru, untuk menemukan tersangka lain dalam Kasus Panial 2014;

3. Segera melibatkan korban dan keluarga karban dalam proses hukum yang berjalan, dimulai dengan memberikan informasi terkini yang rutin dan mulai mendengarkan masukan dari mereka.

4. Presiden agar memerintahkan Panglima TNI untuk menarik pasukan Militer Organik & Non Organik dari Tanah Papua.

Redaktur: Sahrul Fahmi

62 thoughts on “Aksi Kamisan Makassar Tuntut Pemenuhan Hak Korban Kasus Paniai

  1. Hello, i read your blog from time to time and i own a similar one and i was just curious if you get a lot of spam comments? If so how do you protect against it, any plugin or anything you can recommend? I get so much lately it’s driving me crazy so any assistance is very much appreciated.

  2. I¦ve learn several just right stuff here. Definitely value bookmarking for revisiting. I wonder how a lot attempt you place to make one of these wonderful informative web site.

  3. Thank you for the good writeup. It in reality used to be a amusement account it. Glance complex to more introduced agreeable from you! However, how could we keep up a correspondence?

  4. I was very pleased to find this web-site.I wanted to thanks for your time for this wonderful read!! I definitely enjoying every little bit of it and I have you bookmarked to check out new stuff you blog post.

  5. After examine a few of the weblog posts on your website now, and I actually like your way of blogging. I bookmarked it to my bookmark web site listing and might be checking again soon. Pls check out my website as properly and let me know what you think.

  6. Nice post. I be taught something more difficult on totally different blogs everyday. It is going to at all times be stimulating to read content material from different writers and practice somewhat something from their store. I’d prefer to make use of some with the content material on my blog whether or not you don’t mind. Natually I’ll provide you with a hyperlink on your web blog. Thanks for sharing.

  7. Thanks for the sensible critique. Me & my neighbor were just preparing to do a little research about this. We got a grab a book from our area library but I think I learned more from this post. I’m very glad to see such magnificent information being shared freely out there.

  8. Hey There. I found your blog using msn. That is an extremely smartly written article. I’ll be sure to bookmark it and come back to learn extra of your helpful info. Thank you for the post. I will definitely return.

  9. Good – I should definitely pronounce, impressed with your site. I had no trouble navigating through all the tabs as well as related information ended up being truly simple to do to access. I recently found what I hoped for before you know it in the least. Quite unusual. Is likely to appreciate it for those who add forums or something, website theme . a tones way for your client to communicate. Excellent task..

  10. It?¦s actually a cool and useful piece of information. I am glad that you shared this useful information with us. Please stay us up to date like this. Thank you for sharing.

  11. After I initially commented I clicked the -Notify me when new feedback are added- checkbox and now each time a comment is added I get 4 emails with the identical comment. Is there any manner you possibly can remove me from that service? Thanks!

  12. Excellent post. I was checking constantly this blog and I’m impressed! Very helpful information particularly the last part 🙂 I care for such info a lot. I was seeking this certain information for a long time. Thank you and best of luck.

  13. Thanks a lot for giving everyone remarkably splendid possiblity to discover important secrets from this site. It’s usually so sweet and packed with a good time for me and my office friends to visit your site at a minimum 3 times in 7 days to read the fresh things you will have. Not to mention, I am certainly impressed for the superb advice served by you. Selected 4 points in this post are truly the simplest we have had.

  14. hey there and thanks to your info – I’ve definitely picked up something new from right here. I did however expertise a few technical issues the use of this website, as I skilled to reload the site a lot of instances prior to I may get it to load properly. I have been thinking about if your web host is OK? Not that I am complaining, but sluggish loading circumstances occasions will often have an effect on your placement in google and can injury your high-quality ranking if ads and ***********|advertising|advertising|advertising and *********** with Adwords. Well I am adding this RSS to my email and can look out for much extra of your respective intriguing content. Ensure that you replace this once more soon..

  15. Good day! This post could not be written any better! Reading this post reminds me of my good old room mate! He always kept chatting about this. I will forward this article to him. Fairly certain he will have a good read. Thanks for sharing!

  16. Its like you read my mind! You appear to know so much about this, like you wrote the book in it or something. I think that you could do with some pics to drive the message home a little bit, but other than that, this is fantastic blog. A great read. I’ll definitely be back.

  17. I do trust all of the ideas you have introduced in your post. They are really convincing and can certainly work. Still, the posts are too quick for beginners. May you please extend them a little from subsequent time? Thank you for the post.

  18. Someone essentially help to make seriously articles I would state. This is the first time I frequented your web page and thus far? I amazed with the research you made to make this particular publish incredible. Wonderful job!

  19. F*ckin’ remarkable things here. I’m very glad to see your post. Thanks a lot and i’m looking forward to contact you. Will you please drop me a e-mail?

  20. Excellent beat ! I wish to apprentice at the same time as you amend your site, how could i subscribe for a blog website? The account helped me a appropriate deal. I have been a little bit familiar of this your broadcast offered shiny clear concept

  21. What Is LeanBiome? LeanBiome is a natural weight loss supplement that reverses bacterial imbalance in your gut microbiome with the help of nine science-backed lean bacteria species with Greenselect Phytosome, a caffeine-free green tea extract crafted with patented phytosome technology.

  22. What is Tea Burn? Tea Burn is a new market-leading fat-burning supplement with a natural patent formula that can increase both speed and efficiency of metabolism. Combining it with Tea, water, or coffee can help burn calories quickly.

  23. It¦s actually a great and useful piece of information. I am satisfied that you just shared this useful information with us. Please stay us informed like this. Thank you for sharing.

  24. When I originally commented I clicked the “Notify me when new comments are added” checkbox and now each time a comment is added I get several e-mails with the same comment. Is there any way you can remove people from that service? Many thanks!

  25. Magnificent goods from you, man. I have understand your stuff previous to and you’re just too magnificent. I really like what you’ve acquired here, certainly like what you’re stating and the way in which you say it. You make it enjoyable and you still care for to keep it wise. I can’t wait to read far more from you. This is actually a wonderful website.

  26. Hello There. I found your blog using msn. This is an extremely well written article. I will make sure to bookmark it and come back to read more of your useful info. Thanks for the post. I’ll definitely comeback.

  27. I was just looking for this information for some time. After 6 hours of continuous Googleing, at last I got it in your site. I wonder what’s the lack of Google strategy that do not rank this kind of informative websites in top of the list. Normally the top websites are full of garbage.

  28. Thanks for the sensible critique. Me & my neighbor were just preparing to do some research on this. We got a grab a book from our area library but I think I learned more clear from this post. I am very glad to see such great information being shared freely out there.

  29. I was curious if you ever considered changing the layout of your blog? Its very well written; I love what youve got to say. But maybe you could a little more in the way of content so people could connect with it better. Youve got an awful lot of text for only having one or two pictures. Maybe you could space it out better?

  30. Howdy! I just would like to give a huge thumbs up for the great data you’ve got right here on this post. I will probably be coming back to your blog for more soon.

  31. I will right away grab your rss feed as I can not find your e-mail subscription link or newsletter service. Do you’ve any? Please let me know in order that I could subscribe. Thanks.

  32. My partner and I absolutely love your blog and find a lot of your post’s to be exactly I’m looking for. Would you offer guest writers to write content for yourself? I wouldn’t mind writing a post or elaborating on a number of the subjects you write in relation to here. Again, awesome website!

  33. Hello There. I found your blog using msn. This is an extremely well written article. I will make sure to bookmark it and return to read more of your useful info. Thanks for the post. I will definitely return.

  34. I am no longer sure where you are getting your information, however good topic. I must spend some time studying more or understanding more. Thank you for great info I used to be searching for this information for my mission.

  35. We’re a group of volunteers and starting a brand new scheme in our community. Your web site provided us with helpful info to work on. You’ve done an impressive job and our whole group will be grateful to you.

  36. I like what you guys are up too. Such clever work and reporting! Keep up the superb works guys I have incorporated you guys to my blogroll. I think it will improve the value of my web site 🙂

  37. This design is spectacular! You definitely know how to keep a reader amused. Between your wit and your videos, I was almost moved to start my own blog (well, almost…HaHa!) Wonderful job. I really loved what you had to say, and more than that, how you presented it. Too cool!

  38. Nice post. I learn something more challenging on different blogs everyday. It will always be stimulating to read content from other writers and practice a little something from their store. I’d prefer to use some with the content on my blog whether you don’t mind. Natually I’ll give you a link on your web blog. Thanks for sharing.

  39. I am just commenting to make you be aware of what a beneficial discovery our girl went through browsing your web page. She realized plenty of issues, including how it is like to possess a wonderful helping mood to have men and women without problems thoroughly grasp several complicated subject matter. You really did more than our own expectations. Thanks for displaying those effective, healthy, explanatory and also fun thoughts on that topic to Jane.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *