Buanglah Demokrasi Pada Tempatnya

26

Penulis : La Ode Mashyur Al Araf Karno

 

Buku: Buanglah Demokrasi Pada Tempatnya

Penulis: Yudha Pedyanto

Penerbit: Irtikaz

Tahun terbit: II, 2014

Jumlah dan ukuran Halaman buku: 146 halaman, 13,5 cm x 21 cm

ISBN: 9789799793775

Cakrawalaide.com – Kritik adalah awal munculnya kesadaran baru, apalagi terhadap sesuatu yang telah berjalan semakin lama nyaris tanpa kritik, seperti demokrasi. Dengan metode kritik berbalas kritik, untuk dapat memahami dan mendudukkan demokrasi, ternyata tidak hanya cukup dengan pendekatan emosional. Diperlukan pemikiran yang objektif dan mendalam untuk dapat memahami demokrasi.

Pada bab pertama buku ini mejelaskan sejarah demokrasi yang di mana demokrasi lahir sebagai solusi dari dominasi gereja yang otoriter dan absolut sepanjang abad pertengahan  (X-XV M). Sepanjang abad pertengahan raja yang mengatasnamakan wakil tuhan di bumi secara semena-mena memaksakan kehendeknya, serta menghukum siapa saja yang berani menentang aturannya. Bahkan raja dan gereja membuat alat-alat penyiksaan mengerikan untuk menentang orang-orang yang berani menentang aturan yang berlaku.

Selain itu, melihat sistem demokrasi yang lahir dan dibesarkan oleh sekulerisme, maka kita bisa memahami antara demokrasi dan sekulerisme yang mempunyai kesamaan yaitu menihilkan peran agama dalam kehidupan. Jika sekulerisme memiliki prinsip pemisahan agama dan kehidupan, maka demokrasi menjelaskan tentang prinsip secara konsisten dalam ranah politik, yaitu dengan mencabut peran Allah SWT sebagai pembuat hukum. Maka ketika kita berbicara tentang demokrasi, kita tidak terlepas dari substansinya yaitu kedaulatan rakyat yang di mana rakyat berhak memilih pemimpinnya dan memilih aturannya yang mereka inginkan. Tanpa kedaulatan rakyat, ini demokrasi tidak memiliki arti sama sekali namun substansinya berupa kedulatan rakyat pasti tetap ada dan tidak mungkin akan dihilangkan.

Masuknya demokrasi ke dunia islam justru mampu memadukan hubungan keduanya dengan sangat harmonis, karena islam tidak pernah memisahkan antara agama dan kehidupan bahkan negara adalah bagian dari agama dan agama tidak akan tegak sempurna tanpa negara. Islam menyebut pemimpin seluruh umat islam ini sebutan khalifah dan negara disebut sebagai negara khalifah, secara historis khalifah mampu menciptakan peradaban gemilang yang sangat kondusif dan bersahabat dengan ilmu pengetahuan dan teknologi. Di samping bertentangan dengan Al-Quran dan As-sunnah yang mewajibkan berislam secara kaffah, islam tidak pernah mengalami traumatik akibat perseteruan berdarah antara agama dan negara sebagaimana yang pernah dialami oleh barat.

Lanjutan di bab kedua menjelaskan tentang kejahatan demokrasi, yang di mana kita sudah punya alasan kuat untuk membuangnya karena kalau kita masih menerima sistem demokrasi, itu sama saja kita menganggap sejarah berdarah. Karena abad pertengahan adalah sejarah umat islam juga sehingga sejarah kelam tersebut harus disembuhkan dengan sekulerisme dan demokrasi. Tidak ada alasan sama sekali untuk mengadopsi demokrasi jika umat islam masih bersikeras untuk menerima sistem demokrasi, itu sama saja dengan umat islam bersikeras diterapi untuk sakit yang mereka tidak derita.

Prinsip utama demokrasi adalah kedaulatan yang di mana rakyat diberi hak untuk membuat undang-undang serta memilih pemimpin untuk menjalankan undang-undang yang telah dibuat dan disahkan. Dibuatlah mekanisme pemilu karena dengan mekanisme pemilu rakyat dapat memilih calon anggota legislatif  yang akan duduk di sebuah lembaga yang bertugas menetapkan hukum dan undang-undang. Kembali ke demokrasi ia hanya menjadikan sesuatu itu legal atau ilegal, jika disetujui oleh mayoritas manusia yang duduk di parlemen. Hukum-hukum agama yang sudah jelas halal-haramnya dan tinggal dijalankan, bagi demokrasi tetap harus melalui musyawarah dan voting untuk dapat disahkan jadi hukum negara.

Di bab ketiga yaitu mejelaskan tentang menjawab argumen yang membela demokrasi, sekalipun jelas-jelas demokrasi jahat karena mencampakan Allah serta menyuburkan korupsi berjamaah tetapi masih ada yang menyakini bahwa demokrasi itu baik, bahkan menurut mereka demokrasi sama sekali tidak bertentangan dengan islam. Tidak hanya itu, demokrasi justru bisa dimanfaatkan untuk kebaikan dan kemenangan islam. Partai politik islam yang masuk parlemen ini hampir selalu ada di negara islam, ini membuktikan bahwa argumen demokrasi baik dan tidak bertentangan dengan islam atau demokrasi sebagai jalan kebangkitan islam. Dukungan mereka terhadap demokrasi bukan tanpa dasar, banyak di antaranya yang mengutip dalil-dalil Al-Qur’an  maupun As-Sunnah, ada sepuluh argumen yang mengatakan tentang demokrasi baik dan tidak bertentangan dengan islam yaitu demokrasi hanya masalah semantik, demokrasi netral dan hanya sebagai alat, bagaimana jika parlemen dikuasai oleh orang-orang kafir, demokrasi ibarat perang politik (jihad siyasi), tegakan syariat bertahap melalui demokrasi, demokrasi memiliki kesamaan dengan islam, suara mayoritas demokrasi sesuai islam, kompromi demokrasi dan perjanjian hudaibiyah, demokrasi ibarat mata uang, pembenaran demokrasi mencontoh Nabi Yusuf.

Sebagian umat islam memahami demokrasi tidak identik dengan kekufuran dan kesyirikan, mereka menilai orang-orang yang meyakini demokrasi syirik hanya melihat dari aspek tekstual-semantik saja, dan melupakan aspek kontekstual-substansinya. Mempersoalkan semantik versus substansi pada hal-hal yang jelas-jelas haram absurd, seperti absurdnya mempersoalkan semantik versus substansi pada haramnya prostitusi. Kita tidak akan mempedulikan pengertian semantik apa pun yang disematkan pada praktek legislasi apakah demokrasi atau masyarakat madani, jika faktanya menjadikan manusia sebagai pembuat hukum maka tetap syirik dan kufur. Berdasarkan dalil-dalil yang sudah dijelaskan di bab-bab awal dan kedua yaitu hak penetapan hukum adalah milik Allah semata, bahkan hal ini bagian dari keimanan yang tidak boleh diingkari. Dengan penjelasan dari beberapa argumen yang membela demokrasi, kesimpulannya demokrasi tetap jahat dan bertentangan dengan islam karena kejahatan demokrasi yang paling besar adalah mencapakkan Allah sebagai pembuat hukum, sehingga menjadikan demokrasi sebagai sistem kufur.

Pada bab keempat buku ini menjelaskan bagaimana mencegah kejahatan demokrasi, setelah kita mengetahui sejarah kelahiran dan kejahatan demokrasi serta menjawab tuntas berbagai argumen yang membela demokrasi. Ada tiga cara untuk mencegang kejahatan demokrasi yaitu berlepas diri dari sistem demokrasi, memahami islam kaffah dalam bingkai khilafah, berdakwah meneladani Rasulullah mewujudkan islam kaffah. Sebagai umat muslim yang mendedikasikan seluruh hidupnya seluruh hidupnya untuk ibadah serta meraih ridha Allah, maka tidak ada pilihan lain kecuali meninggalkan demokrasi dengan cara melepaskan diri dan meninggalkan jauh-jauh segala hal yang menjadi manifestasi demokrasi.

Prinsip utama demokrasi adalah kedaulatan rakyat, rakyatlah yang menetukan peraturan perundang-undangan, serta rakyatlah yang memilih pemimpin. Lalu bagaimana rakyat yang jumlahnya bisa mencapai ratusan juta bisa menetapkan undang-undang dan memilih pemimpin dengan lancar, maka buatlah mekanisme pemilu karena melalui pemilu rakyat memilih pemimpin untuk menjalankan undang-undang (legislatif), serta memilih pemimpin untuk menjalankan undang-undang tersebut (eksekutif). Kemudian para calon anggota legislatif dan pemimpin eksekutif tadi, membentuk tim sukses yang melakukan kampanye untuk membujuk rakyat agar mau memilih para calon anggota legislatif yang mereka telah mengkampanyekan.

Karena pemilu pada hakekatnya adalah memilih pemimpin dan wakil pemimpin untuk melakukan sesuatu, yang dikenal dengan istilah akad wakalah (pemberian-kuasa dan melaksanakan suatu tugas). Ini menjadi halal jika urusan yang diwakilkan adalah halal, sebaliknya menjadi haram jika urusan yang diwakilkan adalah haram. Jika dikembalikan kepada pemilu legislatif, di mana rakyat akan memilih wakil untuk menjalankan fungsi legislasi yang menyalahi akidah, maka hal ini termasuk akad wakalah yang diharamkan.

26 thoughts on “Buanglah Demokrasi Pada Tempatnya

  1. Heya are using WordPress for your blog platform?
    I’m new to the blog world but I’m trying to get started and set up my own. Do
    you require any coding expertise to make your own blog? Any help would be really appreciated!

  2. Hi! Do you know if they make any plugins to assist with SEO?

    I’m trying to get my blog to rank for some targeted keywords but I’m not seeing very good gains.
    If you know of any please share. Many thanks!

  3. Someone essentially help to make critically articles
    I’d state. That is the very first time I frequented your
    web page and up to now? I surprised with the research you made to
    make this actual put up extraordinary. Great activity!

  4. Right here is the right blog for anyone who would like to understand
    this topic. You realize so much its almost tough to argue with you (not that
    I actually will need to…HaHa). You certainly put a new spin on a subject that’s been written about for a long time.
    Wonderful stuff, just great!

  5. Hi there just wanted to give you a quick heads up. The text in your content seem to be running off the screen in Firefox.
    I’m not sure if this is a formatting issue or something to do with internet
    browser compatibility but I figured I’d post to let you know.
    The layout look great though! Hope you get
    the issue resolved soon. Many thanks

  6. Hey are using WordPress for your blog platform?
    I’m new to the blog world but I’m trying to
    get started and set up my own. Do you require any coding expertise to make your own blog?
    Any help would be greatly appreciated!

  7. I have been exploring for a little for any high-quality articles or weblog posts
    on this sort of area . Exploring in Yahoo I ultimately stumbled upon this website.
    Reading this information So i’m glad to exhibit that I’ve an incredibly excellent uncanny
    feeling I discovered just what I needed. I so much without a doubt
    will make sure to don?t overlook this web site and provides it a glance on a relentless basis.

  8. My partner and I stumbled over here coming from a different page and thought I
    should check things out. I like what I see so now
    i am following you. Look forward to checking out your
    web page yet again.

  9. Hiya very nice website!! Man .. Beautiful .. Amazing .. I will bookmark your site
    and take the feeds additionally? I’m glad to search
    out numerous helpful info here within the put up, we want develop
    extra strategies on this regard, thanks for sharing.
    . . . . .

  10. Spot on with this write-up, I really believe this site needs far more attention. I’ll probably be
    back again to read through more, thanks for the information!

  11. I blog frequently and I truly appreciate your information. Your
    article has truly peaked my interest. I’m going to take a note of
    your site and keep checking for new details about once a week.
    I subscribed to your RSS feed too.

  12. I’m often to blogging and i really respect your content. The article has really peaks my interest. I’m going to bookmark your web site and preserve checking for brand spanking new information.

  13. Yaşlı Mature Anne Üvey Oğluyla Yatıyor. Like?
    Added by wattmin on mutlu sex hd altyazılı sikişler paraya sıkışınca herşeyi yaptı izle olcunkadinpornpsu Amatör Tenisçilerin Sikişmesi kaynana
    00 yili İzle Yaşlı Mature Anne Üvey Oğluyla Yatıyor gizli sikiş sexs sikis annesi ni yatakya sikti gizlice.

  14. I’m impressed, I must say. Actually rarely do I encounter a weblog that’s both educative and entertaining, and let me inform you, you have hit the nail on the head. Your idea is outstanding; the problem is one thing that not enough individuals are talking intelligently about. I am very happy that I stumbled throughout this in my seek for one thing regarding this.

  15. Unquestionably consider that that you stated. Your favorite reason seemed to be at the net the simplest factor to be mindful of. I say to you, I certainly get annoyed at the same time as folks consider issues that they just do not understand about. You controlled to hit the nail upon the top and outlined out the whole thing without having side-effects , other people could take a signal. Will likely be back to get more. Thank you

  16. Hi there! I know this is kinda off topic but I was wondering if you knew where I could get a captcha plugin for my comment form? I’m using the same blog platform as yours and I’m having trouble finding one? Thanks a lot!

  17. I like this post, enjoyed this one appreciate it for posting. “Good communication is as stimulating as black coffee and just as hard to sleep after.” by Anne Morrow Lindbergh.

  18. I was just seeking this information for some time. After six hours of continuous Googleing, finally I got it in your site. I wonder what’s the lack of Google strategy that don’t rank this type of informative websites in top of the list. Generally the top sites are full of garbage.

  19. hey there and thank you for your information – I have certainly picked up anything new from right here. I did however expertise several technical issues using this website, as I experienced to reload the web site lots of times previous to I could get it to load correctly. I had been wondering if your web host is OK? Not that I’m complaining, but slow loading instances times will often affect your placement in google and can damage your high-quality score if advertising and marketing with Adwords. Well I am adding this RSS to my email and could look out for a lot more of your respective exciting content. Ensure that you update this again very soon..

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *