Gerakan Mahasiswa Teknik: Stop Pungli di Tanah Wakaf

18

Penulis : Alicya Qadriyyah Ramadhani Yaras

Makassar, Cakrawalaide.com – ” Segala bentuk pungli di tanah wakaf tidak diperbolehkan,” teriak salah satu massa aksi yang tergabung dalam Gerakan Mahasiswa Teknik UMI. Kamis (24/02/2022).

Berdasarkan seruan aksi yang disebarkan pada Rabu (23/02/2022) ” Stop pungli di tanah wakaf ” menjadi salah satu tuntutan massa Aksi.

Menurut Riki, selaku Koordinator Mimbar menilai bahwa ada sangat banyak praktik pungli yang terjadi dalam lingkup kampus UMI. Diantaranya, ada praktik jual-beli buku oleh para dosen kepada mahasiswanya yang tidak diketahui legalitasnya.

“Dalam lingkup kampus UMI ini, masih sangat banyak praktik-praktik pungli yang bisa kita temukan, diantaranya banyak mahasiswa baru yang notabenenya belum mengerti dunia kampus justru diminta membeli buku dan lain-lain, sedangkan kita tidak tahu buku yang diperjual-belikan ini dari mana, apakah sudah diketahui oleh pihak fakultas dan birokrasi atau belum,” tuturnya.

Sejalan dengan itu, Riki juga mengakui bahwa kadang terjadi ancaman-ancaman dari pihak dosen kepada mahasiswa yang tidak membeli buku.

“Dan ada banyak juga kasus dimana kita diwajibkan membeli buku dan jika tidak membeli lantas kita diancam nilai akan di erorkan,” ungkapnya.

Lanjut, Amrin selaku Jendral Lapangan (Jenlap) mengakui bahwa pungli merupakan salah satu permasalahan yang sangat urgent (darurat) di dalam kampus.

“Saya mewakili teman-teman dari Gerakan Mahasiswa Teknik yang aksi hari ini, mengakui bahwa isu pungli ini merupakan masalah yang sangat urgent karena hal ini seharusnya tidak boleh dilakukan di kampus yang merupakan tanah wakaf”.

Amrin juga mengatakan, banyak dari mahasiswa yang menyayangkan bahwa praktik pungli ini terjadi di Kampus UMI.

“Ada banyak teman-teman dari mahasiswa menyayangkan mengapa sampai terjadi praktik seperti ini yang dilakukan dalam lingkup UMI, Ini merupakan bentuk pungli karena kita membeli pakai uang dan bukunya juga pada akhirnya tidak terpakai,” jelasnya.

Selain itu, ia menerima banyak keluhan dari mahasiswa Fakultas Teknik karena sudah membeli buku namun nilainya tetap eror.

“Bahkan ada beberapa yang nilainya masih tetap eror walaupun sudah membeli buku, hal ini juga yang disayangkan terjadi oleh teman-teman Fakultas Teknik,”

Disamping itu, Fattah selaku Massa Aksi mengatakan bahwa dalam buku saku sudah dijelaskan mengenai praktik jual-beli antara mahasiswa dan dosen.

“Ada sekitar 10 orang teman saya yang menjadi korban jual beli buku, padahal sudah jelas diatur dalam buku saku bahwasanya tidak boleh ada proses jual beli yang terjadi antara dosen dan mahasiswa tersebut,” ujarnya.

Sementara itu, peraturan mengenai fasilitas belajar sudah diatur dalam Undang Undang Nomor 12 tahun 2021,Tentang Pendidikan Tinggi. Dijelaskan pada paragraf 5 pasal 41 ayat 1 mengatakan bahwa “Sumber belajar pada lingkungan perguruan tinggi wajib disediakan, difasilitasi atau dimiliki oleh perguruan tinggi sesuai dengan program studi yang dikembangkan” .

Diakhir Wawancara, Fattah menyampaikan harapannya dimasa kepemimpinan baru.

“Harapan saya dimasa kepemimpinan baru ini, semoga saja kedepannya tidak ada lagi oknum-oknum yang tidak bertanggung jawab yang memanfaatkan situasi untuk pungli, dan tidak ada pihak lagi yang akan dirugikan”.

Redaktur : Salsadilla Rahim

18 thoughts on “Gerakan Mahasiswa Teknik: Stop Pungli di Tanah Wakaf

  1. Appreciating the persistence you put into your website and in depth information you present.
    It’s awesome to come across a blog every once in a while that isn’t the same outdated rehashed material.
    Wonderful read! I’ve bookmarked your site and I’m including your RSS feeds to my Google account.

  2. Great post. I was checking constantly this blog and I’m impressed!
    Extremely helpful info specially the last part 🙂 I care for such information a
    lot. I was looking for this certain info for a very long time.
    Thank you and best of luck.

  3. Greetings from Colorado! I’m bored to death at work so I decided to check out your blog on my iphone during lunch break.
    I love the knowledge you present here and can’t wait to take a look when I get home.
    I’m shocked at how quick your blog loaded on my phone ..
    I’m not even using WIFI, just 3G .. Anyhow, superb site!

  4. Hmm is anyone else encountering problems with the pictures on this
    blog loading? I’m trying to figure out if its a problem on my end or if it’s the blog.
    Any feedback would be greatly appreciated.

  5. Great site you have here but I was curious about if you knew of any user discussion forums that cover the same topics discussed in this article?
    I’d really love to be a part of online community where I can get comments from other experienced
    individuals that share the same interest. If you have any suggestions, please
    let me know. Thank you!

  6. Good day! This is my first comment here so I
    just wanted to give a quick shout out and say I genuinely enjoy reading through your blog
    posts. Can you suggest any other blogs/websites/forums that go over the same subjects?
    Thank you!

  7. Thanks for another fantastic post. The place else may anybody get that type of information in such a perfect
    means of writing? I’ve a presentation next week, and I’m on the search for such info.

  8. Hello, i read your blog from time to time and i own a similar one and i was just curious if you get
    a lot of spam responses? If so how do you stop it,
    any plugin or anything you can advise? I get so much lately it’s driving me crazy so any help is very much appreciated.

  9. My brother suggested I may like this website. He was once totally right.

    This publish truly made my day. You cann’t believe just how much time
    I had spent for this information! Thank you!

  10. An impressive share, I just given this onto a colleague who was doing a little analysis on this. And he in fact bought me breakfast because I found it for him.. smile. So let me reword that: Thnx for the treat! But yeah Thnkx for spending the time to discuss this, I feel strongly about it and love reading more on this topic. If possible, as you become expertise, would you mind updating your blog with more details? It is highly helpful for me. Big thumb up for this blog post!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *