Respon Pembangunan Sekret Tak Partisipatif, Aliansi UKM UMI Gelar Aksi

28

Penulis: Nurul Apriliya Murtadir

Makassar Cakrawalaide.com–Aliansi UKM UMI gelar aksi unjuk rasa sebagai respon penolakan atas pembangunan gedung sekretariat baru yang dinilai sangat tidak partisipatif yang berlangsung di depan pintu II universitas muslim Indonesia (UMI), Rabu (20/10/21).

Polemik pembangunan gedung baru sekretariat UKM berawal dari pemasangan spanduk yang bertuliskan “ InsyaAllah akan segera dibangunkan gedung UKM UMI ”, disusul dengan surat edaran perintah pengosongan sekretariat  selambat-lambatnya hingga 23 september 2021 dengan Nomor: 496/F.08/BAKA-UMI/IX/2021 yang terbit pada tanggal 20 September 2021, berlanjut pada sabtu 16 Oktober 2021 terjadi pembongkaran secara paksa sekretariat UKM UMI dengan mengerahkan bantuan alat berat (excavator) serta petugas keamanan kampus bahkan terjadi tindak represifitas terhadap salah satu pengurus UKM UMI.

Nuga, selaku korlap aksi mengungkapkan bahwa aksi unjuk rasa tersebut adalah respon penolakan atas tindakan tidak demokratis kampus terhadap tuntutan mahasiswa terkait pembangunan gedung sekretariat, serta agar dibukanya ruang audiensi sebesar-besarnya.

“ Kami Meminta untuk pihak pemangku kebijakan terkait pembangunan atau siapapun yang terkait dengan kebijakan tersebut, untuk membuka audiensi untuk semua pihak yang terkait termasuk pihak ukm, selama audiensi belum digelar maka kami akan terus melakukan perlawanan. ”, ungkapnya.

Nuga juga mengungkapkan bahwa Aliansi UKM UMI telah mengajukan surat permintaan audiensi pertama namun ditolak oleh pihak WR III, atas dasar penolakan tersebut maka surat audiensi kedua pada hari ini langsung ditujukan kepada pihak rektorat.

“ Surat pertama diberikan ke WR III tapi ditolak tanpa alasan yang jelas bahkan hanya dibiarkan di atas meja, lalu hari ini surat kedua langsung dikirim ke rektorat tapi masih dalam proses menunggu respon, hal ini dilakukan karena kami menganggap WR III sudah tidak memiliki kapasitas”, tambahnya.

Hal serupa diungkapkan oleh Nirwan, selaku salah satu massa aksi bahwa pihak UKM telah beberapa kali ingin melakukan audiensi namun tidak mendapatkan tanggapan yang baik dari birokrasi bahkan terjadi tindak represif pada saat penggusuran secara paksa.

“ Sebenarnya persoalan perenovasian ini suatu tindakan yang baik namun tidak terjalinnya komunikasi yang baik antara pihak UKM dan birokrasi, yang justru memancing kita untuk bertindak premanisme,seolah mahasiswa coba dibenturkan oleh beberapa oknum artinya bahwa tindakan premanisme itu masih ada. Hal itu menjadi alasan kami untuk menolak keras penggusuran secara paksa, terlebih kami melihat itu suatu tindakan yang tidak mencerminkan seorang pelajar dan akademisi ”, ungkapnya.

Nirwan juga menambahkan, pihak birokrasi seharusnya melibatkan pihak UKM pada proses perencanaan dan pengawasan pembangunan gedung kesekretariatan karena hal tersebut adalah hak dari setiap warga UMI, mengingat kampus UMI adalah Yayasan wakaf.

“ Karena kampus UMI ini yayasan wakaf artinya UMI dan seluruh yang ada di dalamnya baik itu tanah, dan bangunan adalah milik seluruh warga UMI bukan milik pribadi atau milik birokrasi, namun birokrasi diberikan kewenangan untuk mengelolahnya dan mahasiswalah yang diberikan kewenangan untuk mengawasi tapi ini tidak terjadi di UMI, seolah -olah tindakan yang dilakukan birokrasi itu otoriter ”, tambahnya.

Massa aksi lain, Ardi mengungkapkan kekecewaannya terhadap penggusuran secara paksa yang dilakukan oleh pihak birokrasi namun di sisi lain ia juga mengecam keras tindakan represif tersebut.

“ Kondisi sekret pada saat itu masih ada alat-alat belajar sesuai dengan orientasi UKM kami yaitu seni, sementara itu masih ada kawan kami yang sedang tidur didalam sekret pada saat percobaan penggusuran terjadi , kami juga telah menyampaikan hal tersebut kepada kepala keamanan namun direspon dengan penuh arogansi, tindakan itu bukan hanya merugikan materil namun juga mengancam nyawa seseorang ”, tutupnya.

Redaktur: Salsadilla Rahim

 

28 thoughts on “Respon Pembangunan Sekret Tak Partisipatif, Aliansi UKM UMI Gelar Aksi

  1. Hey there! Do you know if they make any plugins to protect against hackers? I’m kinda paranoid about losing everything I’ve worked hard on. Any recommendations?

  2. Thank you for some other fantastic post. The place else may anybody get that kind of info in such an ideal way of writing? I have a presentation next week, and I’m on the look for such info.

  3. It’s perfect time to make some plans for the future and it is time to be happy. I’ve read this post and if I could I want to suggest you few interesting things or advice. Perhaps you could write next articles referring to this article. I desire to read more things about it!

  4. You could certainly see your expertise in the work you write. The arena hopes for more passionate writers such as you who aren’t afraid to mention how they believe. All the time go after your heart. “The point of quotations is that one can use another’s words to be insulting.” by Amanda Cross.

  5. obviously like your web-site but you have to take a look at the spelling on several of your posts. Several of them are rife with spelling problems and I to find it very troublesome to inform the reality then again I will certainly come back again.

  6. My brother suggested I may like this website. He was totally right. This publish truly made my day. You can not believe simply how so much time I had spent for this information! Thank you!

  7. Thanks, I’ve recently been searching for information approximately this subject for ages and yours is the best I have discovered till now. But, what about the conclusion? Are you sure about the source?

  8. Hello, you used to write wonderful, but the last few posts have been kinda boring… I miss your super writings. Past several posts are just a little bit out of track! come on!

  9. Thank you for another excellent article. Where else could anyone get that kind of info in such an ideal way of writing? I have a presentation next week, and I’m on the look for such information.

  10. We are a group of volunteers and starting a new scheme in our community. Your web site offered us with valuable information to work on. You’ve done an impressive job and our entire community will be thankful to you.

  11. Hi , I do believe this is an excellent blog. I stumbled upon it on Yahoo , i will come back once again. Money and freedom is the best way to change, may you be rich and help other people.

  12. I’m impressed, I need to say. Really rarely do I encounter a blog that’s both educative and entertaining, and let me let you know, you will have hit the nail on the head. Your concept is excellent; the issue is something that not enough individuals are talking intelligently about. I am very comfortable that I stumbled throughout this in my seek for one thing referring to this.

  13. Wonderful work! That is the type of info that are meant to be shared around the web. Disgrace on the search engines for not positioning this post upper! Come on over and talk over with my web site . Thank you =)

  14. You can definitely see your enthusiasm in the work you write. The sector hopes for even more passionate writers such as you who are not afraid to say how they believe. All the time go after your heart. “History is the version of past events that people have decided to agree upon.” by Napoleon.

  15. whoah this weblog is magnificent i like reading your articles. Keep up the great paintings! You already know, many individuals are searching round for this info, you can help them greatly.

Tinggalkan Balasan ke best cryptocurrency to invest in 2022 Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *